Lapas Cilacap Ikuti Sosialisasi Transformasi Tugas dan Fungsi Balitbang Hukum dan HAM

    Lapas Cilacap Ikuti Sosialisasi Transformasi Tugas dan Fungsi Balitbang Hukum dan HAM
    Lapas Cilacap Ikuti Sosialisasi Transformasi Tugas dan Fungsi Balitbang Hukum dan HAM

    CILACAP - Bertempat di Ruang Rapat Lapas Kelas IIB Cilacap, Kalapas Cilacap (Wisnu Hani Putranto) beserta Jajaran Struktural ikuti Sosialisasi Transformasi Tugas dan Fungsi Balitbang Hukum dan HAM secara virtual melalui aplikasi Zoom. Jumat, (14/10/2022).

    Giat ini dihadiri oleh Kepala Kanwil Kemenkumham Jawa Tengah (A. Yuspahruddin),  Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan (Balitbang) Hukum dan HAM Jawa Tengah (Sri Puguh Budi Utami), serta para Pimpinan Tinggi Pratama serta Jajaran Administrasi di Lingkungan Kanwil Kemenkumham Jawa Tengah.

    Acara diawali dengan sambutan Kakanwil Kemenkumham Jawa Tengah (A. Yuspahruddin). Beliau menyampaikan perihal yang berkaitan dengan pelaksanaan tugas Balitbang Hukum dan HAM dalam melaksanakan penelitian, pengkajian, serta pengembangan dibidang hukum dan hak asasi manusia.

    Senada dengan Yuspahruddin, Kepala Balitbang Hukum dan HAM (Sri Puguh Budi Utami) juga turut menyampaikan argumennya.

    "Jangan lupa untuk selalu melakukan monitoring dan evaluasi secara berkala dan terukur. Libatkan pimpinan dan seluruh pegawai di setiap survei, serta harus memiliki kemauan untuk selalu belajar mengenai pengelolaan media informasi berbasis IT yang interaktif dan efektif, " ucap Sri Puguh.

    lapas balitbang kumham jateng menkumham sosial
    yoan tanamal

    yoan tanamal

    Artikel Sebelumnya

    Peringati Maulid Nabi, Lapas Cilacap Adakan...

    Artikel Berikutnya

    Wujudkan Lingkungan Bebas dari Peredaran...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan di Jawa Tengah
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu

    Ikuti Kami